27Oct

Puskesmas Kelurahan Pekayon didirikan tahun 1973 dan terakhir direnovasi tahun 2013. Bangunan 3 lantai dengan luas tanah 336 m2.

Lokasi : Jalan Bulaksari RT 09/10 No. 3 Kelurahan Pekayon, Kec Pasar Rebo, Jakarta Timur, No Tlp: 021 8718480

Berikut struktur dan tenaga kesehatan  Puskesmas Kelurahan Pekayon :

  1. Kepala Puskesmas : Ida Syarina, S.Kep. Ners
  2. Dokter Gigi :drg. Winarni Farida
  3. Dokter Umum : dr. Siti Eka
  4. Perawat : R. Endang TB, Adriani Zain, Widji Hastuti
  5. Perawat Gigi : Titi Maryani
  6. Bidan : Sri Mulyana, Nurmagustin
  7. Asisten Apoteker : Agnes Hadriyanti
  8. Admin : Erna Yusuf, Adiya Rossi
  9. Tim KPLDH : dr. Siti Amalia, dr. Maya, Rendi Mesita, Uswatun, Quinna, Rahayu, Dita
  10. Security : Endang
  11. CS : Soleh

Puskesmas Kelurahan Pekayon mempunyai pelayanan kesehatan yaitu UKP dan UKM, adapaun pelayanan kesehatan UKP (Upaya Kesehatan Umum) adalah sebagai berikut : BPU,MTBS, Poli TB,Prolanis HT dan DM, Pelayanan KIA, KB, IVA Test, Konseling Gizi, Pelayanan Poli Gigi. Dan pelayanan kesehatan Upaya Kesehatan Masyarakat adala sebagai berikut : Posyandu Balita, Lansia dan Posbindu, Skrining kesehatan anak sekolah ( SD, SMP, SMA ), Skrining Kesehatan Masyarakat, Kegiatan PSNdan PE, Bias Vaksin anak sekolah, Home Visite dan Palliative Care, Kegiatan pemeriksaan jenazah, UKGS, Penyuluhan di Masyarakat